Jika masyarakat tidak tahu siapa yang membeli tiket mahal dari konser Syahrini, sebuah kewajaran. Namun uniknya Syahrini juga kurang tahu siapa yang berbaik hati memberikan apresiasi terhadapnya.
"Ini aja Syahrini dan manajemen tidak dikasih tahu sama Berlian. Ini segmen apa dan siapa yang beli. Karena penjualan tiket diurus sama Berlian," ucap Syahrini manja.
4. Pembeli dari Luar Negeri
Alasan Berlian Entertainment ketika menjual tiket Rp 25 juta dan Rp 15 juta tersebut karena ingin menantang kalangan jetset yang ingin memberikan apresiasi kepada artis lokal, tak hanya internasional.
"Buat tiket sesuai target segmentasi Syahrini A+, yaudah kita coba. Alhamdulillah diapresiasi luar biasa. 5 hari soldout. Profilenya variable, ada dari luar kota, luar negeri, Bogor, Malaysia, dan lain-lain. Apresiasi luar biasa yah buat lokal konten kita," imbuh Dino.
https://www.bintang.com/celeb/read/3630561/5-fakta-di-balik-tiket-25-juta-konser-syahrini
No comments:
Post a Comment