Pages

Friday, August 24, 2018

Nasib Selebriti Korea Pasca Miliki Kekasih

Atas alasan di atas tak sedikit selebriti yang memilih untuk terus menjomblo. Namun tak sedikit dari mereka yang memilih untuk menjalani hubungan romantis secara diam-diam.

Rain dan Kim Tae Hee, Taeyang dan Min Hyo rin, Sungmin Super Junior dan Kim Sa Eun, menjadi beberapa selebriti dan idol K-Pop yang menjalani hubungan secara diam-diam, dan kemudian menikah. Mereka pun mengalami nasib dan perlakuan yang berbeda-beda dari penggemarnya.

Meski sempat mengejutkan publik, hubungan cinta Rain dan Kim Tae Hee pada akhirnya disambut baik, dan mendapatkan dukungan dari para penggemarnya. Rain pun tak menutup dirinya para penggemar, dan membeberkan bagaimana hubungannya dengan Kim Tae Hee terjalin.

Berbeda dengan Rain, Sungmin Super Junior justru melakukan hal berlawanan, di mana ia memilih bungkam atas pernikahannya dengan Kim Sa Eun. Akibatnya, ia pun mendapat respon negatif dari fans yang merasa dikhianati.

Tak hanya itu, para penggemar pun memboikot Sungmin dari promosi album baru grup tersebut, karena dianggap dapat memberikan efek negatif. Selain itu, Sungmin juga diminta untuk meninggalkan Super Junior yang telah membesarkan namanya.

Let's block ads! (Why?)

https://www.bintang.com/celeb/read/3626934/nasib-selebriti-korea-pasca-miliki-kekasih

No comments:

Post a Comment